Voli Putri Indonesia U-21 Kalah Dramatis, Chimaev Ungkap Senjata Rahasia

www.cnnindonesia.com

image cover

Berita olahraga terpopuler dalam 24 jam terakhir menyoroti kekalahan dramatis Timnas Voli Putri Indonesia U-21 dari Korea Selatan di Kejuaraan Dunia Voli U-21. Selain itu, Khamzat Chimaev mengungkapkan senjata rahasianya untuk meraih kemenangan di UFC 317. Tak ketinggalan, Marc Marquez berhasil memenangkan Sprint Race MotoGP Austria 2025 di Sirkuit Red Bull Ring.