Mahasiswa & Ojol Geruduk Polda Metro Jaya, Tuntut Keadilan Affan Tewas Terlindas Brimob

Gabungan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan pengemudi ojek online (ojol) menggelar unjuk rasa di depan Mapolda Metro Jaya, Jakarta Selatan. Mereka menuntut keadilan atas meninggalnya Affan Kurniawan yang tewas terlindas mobil rantis Brimob saat aksi sebelumnya. Massa mengecam kinerja kepolisian yang dianggap tidak manusiawi, bahkan sempat berupaya mendorong truk sampah. Aksi ini juga merupakan protes terhadap kebijakan DPR yang menaikkan tunjangan di tengah kesulitan ekonomi.

Cari berita serupa