Menkum Akui Kelalaian Pengawasan Royalti, Siap Bertanggung Jawab

news.republika.co.id

image cover

Menteri Hukum (Menkum) Supratman Andi Agtas mengakui kelalaian dalam pengawasan tata kelola royalti musik. Ia menyatakan Kementerian Hukum siap bertanggung jawab atas persoalan tersebut dan menerima kritik sebagai pendorong pembenahan. Pernyataan ini disampaikan usai acara Intellectual Property (IP) Xpose Indonesia di Jakarta.