Kuota Haji Cianjur Anjlok Drastis, Waktu Tunggu Melonjak 25 Tahun

www.metrotvnews.com

Kuota haji Kabupaten Cianjur untuk tahun 2026 anjlok drastis dari 1.305 menjadi hanya 59 orang. Penurunan ini disebabkan oleh kebijakan baru pendistribusian kuota haji berdasarkan pemerataan di tingkat provinsi, bukan lagi per kabupaten/kota. Akibatnya, waktu tunggu keberangkatan haji bagi warga Cianjur diperkirakan melonjak dari 15 tahun menjadi 25 tahun. Kementerian Agama Cianjur berupaya mengajukan penundaan kebijakan ini hingga 2027.

Cari berita serupa