Dua Kerangka Ditemukan di Gedung ACC Kwitang, Terkait Demo Agustus?

www.cnnindonesia.com

Dua kerangka manusia ditemukan di lantai satu gedung Astra Credit Companies (ACC) Kwitang, Jakarta Pusat, pada Kamis (30/10). Penemuan ini diduga terkait dengan kebakaran gedung pada 29 Agustus lalu, saat massa mengepung markas Brimob Kwitang. Kebakaran terjadi bersamaan gelombang demo 25-31 Agustus, dipicu kematian Affan Kurniawan yang tewas dilindas kendaraan rantis Brimob. Saksi mata mengungkap momen pembakaran gedung ACC yang berjarak 100 meter dari Mako Brimob.

Cari berita serupa