Nama Fredy Pratama hilang dari red notice Interpol, Polisi beri penjelasan

kabar24.bisnis.com

Nama buronan gembong narkoba internasional Fredy Pratama telah menghilang dari daftar red notice publik Interpol. Sekretariat National Central Bureau (NCB) Interpol Brigjen Pol Untung Widyatmoko menjelaskan bahwa red notice Interpol memiliki dua tipe, yaitu yang ditampilkan untuk publik dan yang hanya untuk aparat penegak hukum. Penjelasan ini muncul setelah penelusuran menunjukkan nama Fredy Pratama tidak lagi terdaftar di situs red notice Interpol.

Cari berita serupa