Prabowo terbang ke Qatar usai serangan Israel, temui Emir Qatar

www.cnbcindonesia.com

Presiden Prabowo Subianto bertolak ke Doha, Qatar, pada Jumat (12/9/2025) untuk bertemu Emir Qatar Sheikh Tamim bin Hamad al-Thani. Kunjungan ini dilakukan sebagai bentuk solidaritas dan dukungan Indonesia pasca-serangan Israel ke Doha. Sebelumnya, Prabowo telah mengecam keras serangan tersebut yang dianggap melanggar hukum internasional dan kedaulatan Qatar, serta berpotensi mengeskalasi konflik di kawasan.

Cari berita serupa