Pemerintah Batasi Penggilingan Padi Raksasa Beli Gabah, Selamatkan Petani Kecil

Pemerintah berencana membatasi pembelian gabah oleh penggilingan padi berskala besar melalui izin khusus. Kebijakan ini bertujuan melindungi penggilingan padi kecil agar tetap memiliki akses bahan baku dan mampu bersaing. Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi menyatakan langkah ini sejalan dengan arahan Presiden Prabowo Subianto untuk membangun ekonomi kerakyatan, menciptakan keseimbangan usaha, dan menjaga sistem pangan nasional.

Cari berita serupa