BMKG: Waspada Cuaca Ekstrem, Panas hingga Banjir Rob Landa Sejumlah Wilayah Hari Ini

www.metrotvnews.com

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem untuk Jumat, 14 November 2025. Masyarakat diimbau waspada terhadap potensi cuaca panas maksimum hingga 33 derajat Celcius, hujan berpetir, dan banjir rob di berbagai wilayah. Sejumlah kota seperti Jakarta, Surabaya, dan Palembang diprediksi mengalami cuaca panas, sementara hujan petir berpotensi di Bandar Lampung dan Makassar. Peringatan ini mencakup hampir seluruh wilayah Indonesia.

Cari berita serupa