Garda Medika Luncurkan Express Discharge: Pulang RS Tanpa Antre

www.liputan6.com

Asuransi Astra, melalui divisi asuransi kesehatan komersial Garda Medika, meluncurkan layanan terbaru "Express Discharge". Layanan ini dirancang untuk memberikan pengalaman pulang dari rumah sakit tanpa harus antre di kasir hingga apotek. Inovasi ini menegaskan komitmen Asuransi Astra terhadap nilai inti "customer first" dan merupakan hasil transformasi digital untuk pelayanan yang lebih cepat, efisien, dan nyaman bagi nasabah.

Cari berita serupa