Berkshire Hathaway Tumpuk Kas Rp6.240 Triliun, Sinyal Hati-hati Buffett?

www.cnbcindonesia.com

Konglomerasi investasi Berkshire Hathaway Inc. mencatat posisi kas tertinggi sepanjang sejarah, mencapai US$381,7 miliar (sekitar Rp6.240 triliun) pada kuartal III-2025. Angka ini menandakan sikap hati-hati perusahaan menjelang berakhirnya masa jabatan Warren Buffett sebagai CEO. Laba operasi naik 34%, namun pendapatan hanya tumbuh 2% dan penjualan unit bisnis tertentu menurun. Buffett akan digantikan Greg Abel akhir tahun ini.

Cari berita serupa