Media Arab Soroti Rizky Ridho & Ernando Ari: Dari Tragedi Kanjuruhan, Kini Pikul Misi Piala Dunia

www.bola.net

image cover

Media Arab Saudi, Al-Arabiya, menyoroti kisah inspiratif Rizky Ridho dan Ernando Ari, dua pemain Timnas Indonesia yang selamat dari Tragedi Kanjuruhan. Tiga tahun setelah peristiwa kelam itu, keduanya kini menjadi tumpuan harapan bangsa untuk membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026. Kisah mereka dianggap sebagai simbol kebangkitan sepak bola Indonesia, menunjukkan kekuatan dan ketabahan dalam menghadapi masa lalu.