PM Houthi Tewas Diserang Israel, Houthi Ancam Balas Dendam Mematikan

news.detik.com

Kelompok Houthi di Yaman mengonfirmasi bahwa Perdana Menteri mereka tewas dalam serangan udara Israel. Pejabat senior, Ahmed Ghaleb Nasser Al-Rahawi, tewas bersama beberapa rekan menterinya pada Kamis (28/8). Houthi, yang didukung Iran, bersumpah akan membalas dendam atas pembunuhan tersebut, memperpanjang ketegangan yang telah memicu serangan rudal dan drone terhadap Israel sejak perang Gaza pecah pada Oktober 2023.

Cari berita serupa